Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo (RSCM) sebagai Rumah Sakit Pusat Pendidikan memiliki instalasi yang menyelengarakan pelatihan. Salah satu pelatihannya adalah teknik dasar menjahit dengan menggunakan instrumen bedah. Instrumen bedah yang digunakan setelah selesai pelatihan dengan menggunakan preparat basah harus di bersihkan kembali agar terbebas dari kuman, sehingga ketika akan digunakan kembali…
Sterilisator panas kering merupakan salah satu alat sterilisasi menggunakan metode suhu tinggi . Alat ini biasanya dapat dijumpai pada ruangan laboratorium, karena alat ini berfungsi untuk mensterilkan peralatan dari gelas, logam, powder dan kertas pembungkus. Sesuai dengan judul di atas maka tujuan penulisan Karya Tulis Ilmiah ini adalah untuk membuat Pemodelan Sterilisator Panas Kering Instr…