ABSTRAK Telah dibuat alat life support Enteral Feeding Pump yang mempunyai nilai volume 10-50 ml dan flowrate 0.5-1 ml/s dengan menggunakan Limit Swtich sebagai sensor empty yang sudah dikonversikan dari sensormekanik yang akan memberikan perubahan elektrik saat terjadi perubahanmekanik pada sensor tersebut dan data akan diolah oleh Arduino uno dandi tampilkan pada LCD. Mode pengujian yang dis…