Elva Lutfiana “Pulse Oximetry menggunakan Sensor max 30100, interface Arduino dan software processing untuk menampilkan nilai SpO2 dan grafik IR dan RED” Dibawah bimbingan Hendra Marwazi, ST, MT. dan Dra. Hj. Ma’murotun, ST., M.Si 2021, 98 halaman + xx + 34 lampiran Karya tulis ini bertujuan untuk menghasilkan alat yang bisa menampilkan nilai SpO2 dan grafik IR dan RED. Dimana SpO2 atau …
Karya tulis ini bertujuan untuk menghasilkan alat yang bisa mengukur detak jantung, SpO2 dan suhu tubuh. Dimana jantung merupakan organ vital yang harus selalu dijaga kesehatannya, SpO2 dimana saturasi oksigen dalam tubuh seseorang sangat berpengaruh pada kesehtanya dan suhu tubuh atau panas tubuh juga penting untuk mengontrol kondisi tubuh dengan lingkungan sekitar dan mengetahui gejala gejala…
ABSTRAK Guna memantau kondisi suatu pasien dan mengidentifikasi suatu masalah pada pasien harus dilakukan pemeriksaan tanda – tanda vital pada pasien secara cepat dan efisien. Pentingnya pemeriksaaan detak jantung dan laju pernapasan maka dibutuhkan alat ukur detak jantung dan laju pernapasan yang praktis dan mudah digunakan dan bisa memantau kondisi pasien secara real time untuk mendapatk…
ABSTRAK Alat ini dibuat dengan tujuan agar dapat memahami dan mempelajari pengukuran kadar oksigen dalam darah. Alat ini mengukur SpO2.Pada pembuatanya dilakukan beberapa percobaan dari mulai pencarian data alat, sensor, komponen dll. Alat ini menggunakan sensor Max30100 untuk pengukuran SpO2. Dengan range pengukuran 0-100%. Kemudian data akan diolah oleh arduino dan akan ditampilkan melalui I…