RINGKASAN Pengelolaan linen di rumah sakit adalah salah satu pelayanan penunjang medik yang berupaya untuk meningkatkan mutu pelayanan rumah sakit. Oleh karena itu, penyelenggaraan linen harus dikelola secara terencana dan terorganisir dengan baik, karena linen kotor merupakan sumber kontaminasi penting di rumah sakit. Dengan adanya perencanaan dan pengorganisasian yang baik ini akan meng…
Penilaian Lingkungan Rumah Sakit pada Rumah Sakit Medika BSD di dapatkan Skor sebesar 7.850 termasuk kedalam kategori sangat baik. Untuk mencapai keadaan yang sehat maka perlu dilakukan berbagai macam upaya – upaya kesehatan, Rumah sakit dalam kegiatannya menggunakan berbagai bahan dan fasilitas atau peralatan yang dapat mengandung bahan berbahaya dan beracun. Interaksi rumah sakit dengan man…