Pendahuluan: Rhodamin B merupakan zat warna berbahaya yang penggunaannya dilarang sebagai pewarna pada makanan, obat serta kosmetik dan umumnya pewarna sintetis ini digunakan sebagai pewarna tekstil. Berdasarkan hasil pengawasan BPOM tahun 2020-2021 penggunaan pewarna terlarang tersebut masih dijumpai pada produk kosmetik. Bahaya penggunaan Rhodamin B terhadap kesehatan dapat menyebabkan i…
Pendahuluan: Perona pipi adalah salah satu jenis kosmetik yang paling sering digunakan oleh masyarakat. Berdasarkan hasil pengawasan rutin Badan POM, pewarna merah rhodamin B sering di salahgunakan pada kosmetik perona pipi. Rhodamin B adalah salah satu zat kimia yang dapat menimbulkan resiko kanker, menyebabkan iritasi terhadap kulit, menyebabkan rasa sakit, dan dapat mengganggu fungsi dari or…
Pendahuluan: Kosmetik merupakan produk kecantikan yang rutin digunakan. Berdasarkan penilaian Top Brand Index pada Top Brand Award 2018, lipstik merupakan salah satu kosmetik paling disukai oleh masyarakat. Hasil survei menunjukkan bahwa warna mempengaruhi keputusan konsumen. Beberapa produsen memiliki ambisi untuk mendapatkan keuntungan yang melimpah dengan menggunakan bahan pewarna murah dan …
Farah Fadhila, “Identifikasi dan Penetapan Kadar Jajanan Berwarna Merah Diduga Mengandung Rhodamin B di Pasar Cileungsi secara Spektrofotometri UV-Vis”, di bawah bimbingan Patimah, S.Si., M.Farm., Apt., dan Ir. Siti Rahayu Rachmawati, M. Si., 2020 Makanan jajanan menjadi bagian yang tidak terpisahkan dari kehidupan masyarakat. Konsumsi makanan jajanan diperkirakan akan terus meningkat, d…
ABSTRAK Identifikasi Zat Warna Rhodamin B pada Sosis Daging yang Beredar di Pasar Tradisional Kecamatan Kebon Jeruk Kota Jakarta Barat dengan Metode Kromatografi Lapis Tipis Oleh Rica Sanzani Puteri P2.31.39.0.16.034 Pendahuluan:Rhodamin B merupakan bahan pewarna tekstil yang seringkali digunakan untuk menambahkan warna pada pangan karena dapat menghasilkan warna yang menc…
dentifikasi Zat Warna Rhodamin B Pada Sediaan Lipstik Padat Yang Beredar Di Pusat Grosir Cililitan (PGC) Jakarta Timur Secara Kromatografi Lapis Tipis Oleh Manik Kunthi Damarianti P2.31.39.0.16.021 Pendahuluan : Kosmetik telah menjadi kebutuhan bagi wanita. Salah satu sediaan kosmetika yang paling banyak diminati adalah lipstik. Kebutuhan terhadap lipstik terus meningkat seiring dengan mu…