Salah satu masalah gizi yang masih cukup banyak terjadi di Indonesia adalah Kurang Energi Kronis (KEK). KEK merupakan kondisi dimana seseorang mengalami kekurangan gizi yang berlangsung menahun (kronis) sehingga menimbulkan gangguan kesehatan. Salah kelompok yang memiliki resiko paling tinggi mengalami KEK adalah remaja, khususnya adalah remaja putri. Berdasarkan data Riskesdas tahun 2018, pre…