Penyakit kulit merupakan penyakit yang sangat umum terjadi pada orang-orang dari berbagai usia. Penyakit kulit dapat ditularkan oleh faktor lingkungan berupa kepadatan hunian, suhu, kelembaban, kualitas fisik air bersih dan personal higiene setiap orang mulai dari kebersihan kulit, kebersihan tangan, kebersihan handuk dan kebersihan tempat tidur serta seprei. Berdasarkan survey yang dilakukan p…
Pondok Pesantren merupakan instansi penyelenggara fasilitas untuk mempelajari agama islam terlepas terdapat beberapa pondok yang memiliki fasilitas untuk santri belajar ilmu dunia. Pondok Pesantren memiliki sistem boarding school yaitu seluruh santri tinggal di pondok dengan hidup secara Bersama-sama dalam suatu kelompok dan mereka tidur dalam satu atap atau kamar, hal ini merupakan salah satu …
Penjamah makanan yang sakit atau pembawa penyakit (carrier) dan berperilaku tidak sehat dapat berkemungkinan menularkan atau memindahkan penyakit atau bakteri patogen yang ada pada dirinya terhadap makanan yang dikelolanya. Pondok Pesantren merupakan salah satu institusi yang melakukan pengelolaan makanan secara mandiri yang diperuntukkan kepada banyak santri dan pegawai. Dalam pengelolaan maka…
Makanan yang sehat dan aman merupakan salah satu faktor yang penting untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat. Oleh karena itu kualitas makanan baik secara bakteriologis, kimiawi, maupun fisik harus selalu dipertahankan. Kualitas makanan harus senantiasa terjamin setiap saat, agar masyarakat sebagai pemakai produk makanan tersebut dapat terhindar dari penyakit/gangguan kesehatan serta ke…