Studi Literatur Tingkat Pengetahuan Masyarakat tentang Penggunaan Antibiotik Oleh Rizka Lutfiah P2.31.39.0.17.098 Pendahuluan : Penyakit infeksi merupakan penyakit yang disebabkan oleh masuk dan berkembangnya biaknya mikrorganisme, seperti bakteri yang dapat diatasi dengan pemberian antibiotik. Penyakit infeksi di Indonesia masih termasuk dalam sepuluh penyakit terbanyak, dikarenakan k…