Salah satu solusi untuk mengembalikan fungsi yang hilang tersebut yaitu dengan cara menggunakan gigi tiruan kerangka logam kombinasi nylon thermoplastic. Kerangka logam merupakan gigi tiruan yang terbuat dari bahan logam chrome cobalt alloy yang memiliki sifat yang kuat, dan biokompatibel yang baik. Kombinasi nylon thermoplastic pada gigi tiruan kerangka logam dapat meningkatkan estetika dan …
Gigi tiruan sebagian lepasan menjadi bagian prostodonsia yang menggantikan satu atau beberapa gigi yang hilang yang dapat dilepas pasang sendiri oleh pasien. Salah satu perawatan prostodontik sebagian lepasan yaitu dibuatnya overdenture. Gigi tiruan dapat dibedakan menurut basisnya, salah satunya yaitu nylon thermoplastic. Bahan nylon thermoplastic yang fleksibel ini lebih nyaman untuk pengunya…
Latar belakang Nylon Thermoplastic adalah bahan yang fleksibel dan resisten terhadap suhu. Bahan ini jika dibuatkan gigi tiruan akan terlihat estetik jika dipakai, tidak mudah patah dan tidak membutuhkan cengkeram. Material ini harus mempunyai sifat mekanik dan fisik yang berfungsi untuk mengganti jaringan tubuh. Ada beberapa tipe bahan pembuatan basis gigi tiruan yang dapat digunakan diantaran…
Gigi turuan sebagian lepasan adalah gigi tiruan yang dapat di lepas dan pasang sendiri oleh pasien. Gigi tiruan secara garis besar dapat dibedakan berdasarkan basisnya, salah satunya adalah nylon thermoplastic. Nylon thermoplastic dapat digunakan sebagai pengganti resin akrilik dan logam bagi pasien yang memiliki alergi terhadap resin akriik dan logam. Nylon thermoplastic merupakan bahan yang l…
Gigi memiliki peran yang sangat penting bagi manusia, tanpa gigi beberapa fungsi dapat mengalami gangguan. Hilangnya gigi dapat mengakibatkan kemampuan mecerna berkurang, dan juga menganggu kemampuan orang dalam berbicara. Gigi tiruan lepasan merupakan bagian prostodonsia yang mengantikan satu atau beberapa gigi yang hilang yang dapat dilepas pasang sendiri oleh pasien. Gigi tiruan bisa dibedak…
Kehilangan gigi dapat menyebabkan masalah kesehatan gigi dan mulut dimasyarakat, yang dapat mengganggu fungsi pengunyahan, bicara dan penampilan. Kehilangan gigi dapat diatasi dengan membuat protesa atau gigi tiruan. Gigi tiruan adalah gigi yang menggantikan gigi yang hilang dan mempertahankan jaringan yang masih ada. Gigi tiruan dibedakan menjadi beberapa bahan yaitu logam, resin akrilik, dan …
Nylon thermoplastic merupakan bahan yang dapat dilunakan melewati pemanasan dan mengeras dengan pendinginan tanpa mengubah struktur kimia bahan tersebut. Bahan ini memiliki flexibilitas yang kuat, tidak mudah patah dan biokompabilitas yang baik serta tidak menggunakan cengkram kawat. Pembuatan gigi tiruan didesain tergantung pada kasus dan klasifikasi dalam edentulous dan gigi yang tersisa. Keh…
Hilangnya satu gigi atau lebih dari satu gigi dapat menyebabkan rasa tidak nyaman sehingga dapat mengganggu dalam berbagai aspek kehidupan sehari-hari seperti bicara, makan, minum, sosialisasi dan rasa percaya diri. Banyaknya jumlah kehilangan gigi tentunya akan membuat tuntutan atau keinginan akan pembuatan gigi tiruan meningkat guna mengembalikan fungsi gigi geligi yang hilang. Gigi tiruan se…
ABSTRAK Kehilangan gigi merupakan masalah Kesehatan gigi dan mulut yang banyak muncul di masyarakat karena sering menggangu fungsi pengunyahan, bicara, estetis, bahkan hubungan sosial. Kehilangan dapat disebabkan oleh karies, penyakit periodontal, trauma, atrisi yang berat. Sehingga perlu pembuatan gigi tiruan lepasan. Gigi tiruan sebagian lepasan meliputi elemen gigi, cengkram dan basis. …
Salah satu alternatif perawatan untuk menggantikan fungsi gigi geligi yang hilang, yaitu fungsi pengunyahan, fungsi bicara dan fungsi estetis adalah gigi tiruan sebagian lepasan. Terdapat berbagai macam bahan untuk membuat gigi tiruan sebagian lepasan salah satunya bahan nylon thermoplastic, yang dipilih karena bersifat fleksibel, translusen, dan biokompatibel. Sehingga, tidak mudah rusak, meny…
Nylon Thermoplastic merupakan salah satu bahan alternatif pengganti basis resin akrilik polimerisasi panas untuk pembuatan gigi tiruan, karna memiliki estetik yang baik dan elastis sehingga tidak mudah patah. Namun nylon thermoplastic memiliki salah satu sifat seperti dapat menyerap cairan, termasuk cairan yang berwarna dapat menyebabkan perubahan warna pada plat nylon thermoplastic. Wedang jah…
Nylon thermoplastic merupakan bahan yang dapat dilunakan melewati pemanasan dan mengeras dengan pendinginan, tanpa mengubah struktur kimia bahan tersebut, bahan ini memiliki flexibilitas yang kuat, tidak mudah patah dan biokompabilitas yang baik serta tidak menggunakan cengkeram kawat. Pembuatan gigi tiruan di desain tergantung pada jenis atau kasus klasifikasi (golongan) pada edentulous dan gi…
Kehilangan Gigi sebagian atau seluruh gigi dapat mempengaruhi kemampuan mengunyah, berbicara, estetika dan kualitas hidup. Hilangnya sebagian gigi asli menyebabkan rasa tidak nyaman pada pasien dan menurunkan fungsi mengunyah, gangguan pengucapan dan hilangnya estetika sehingga membuat pasien merasa kurang percaya diri. Hal ini dapat diatasi dengan pemakaian gigi tiruan. Gigi Tiruan berfungsi…
Kesehatan gigi dan mulut merupukan salah satu hal yang harus diperhatikan. Dari data Survei Kesehatan Indonesia (SKI) tahun 2023 sebesar 56,9% adalah masalah gigi dan mulut dan 21,0% adalah kehilangan gigi. Salah satu penyebab kehilangan gigi yang sering terjadi contohnya karies, yang menyebabkan rusaknya struktur gigi dan memerlukan pencabutan. Untuk mengatasi hal tersebut dapat dibuatkan Gi…
ABSTRAK Latar belakang kehilangan gigi dapat mengganggu fungsi pengunyahan, bicara, dan estetik. Kehilangan gigi dapat diatasi dengan menggunakan gigi tiruan. Gigi tiruan yang biasa digunakan yaitu gigi tiruan tetap dan gigi tiruan sebagian lepasan gigi tiruan lepasan dapat di bedakan menurut bahan basisnya yaitu basis gigi tiruan kerangka logam, basis gigi tiruan akrilik, basis gigi tiruan …
Nylon Thermoplastic adalah bahan yang fleksibel dan resisten terhadap suhu. Bahan ini jika dibuatkan gigi tiruan akan terlihat estetik jika dipakai, tidak mudah patah dan tidak membutuhkan kawat cengkeram. Material ini harus mempunyai sifat mekanik dan fisik yang berfungsi untuk mengganti jaringan tubuh. Ekstrusi biasanya terjadi pada gigi anterior atau gigi depan yang telah mengalami perubahan…
Defek maxillectomy pada wajah dan rongga mulut berupa kerusakan dan perubahan bentuk wajah serta fungsi oral, maka diperlukan rehabilitasi dengan membuat suatu protesa maksilofasial yang disebut dengan obturator. Tujuan penulisan dari karya tulis ilmiah ini adalah untuk mengetahui bagaimana pembuatan movable obturator pada bagian defek kelas IV rahang atas dengan menggunakan bahan nylon thermop…
Kehilangan gigi dapat mengganggu fungsi pengunyahan, bicara, estetis, dan psikologis. Dengan meningkatnya kehilangan gigi di masyarakat, maka perlu dibuatkanlah gigi tiruan. Gigi tiruan lepasan merupakan bagian prostodonsia yang menggantikan satu atau beberapa gigi yang hilang yang dapat dilepas pasang sendiri oleh pasien. Gigi tiruan bisa dibedakan menurut basisnya, salah satunya adalah nylon …
Kehilangan Gigi dapat menggunakan fungsi pengunyahan, bicara, estetik, dan psikologis. Dengan meningkatkan kehilangan di masyarakat. pemakaian gigi tiruan akan mengembalikan fungsi estetik, pengunyahan, fungsi bicara, dan serta mempertahankan kesehatan, serta faktor psikologis penderita. gigi Tiruan Sebagian Lepasan atau GTSL ialah salah satu bagian prosthodonsia yang menggantikan satu atau beb…
Kesehatan gigi dan mulut merupakan bagian dari kesehatan tubuh yang tidak dapat dipisahkan antara satu dengan yang lainnya, sebab kesehatan gigi dan mulut akan memengaruhi kesehatan tubuh seluruhnya. Gigi tiruan sebagian lepasan merupakan salah satu gigi tiruan yang diindikasikan pada pasien yang kehilangan sebagian gigi aslinya. Tujuan dari pembuatan laporan tugas akhir ini untuk mengetahui ta…
ABSTRAK Latar bekang. Defek pada suatu rahang merupakan penyebab dari penderita yang mempunyai cacat bawaan dari lahir, maupun akibat dari kecelakaan, jika dibiarkan akan mengakibatkan gangguan pada defek maupun jaringan disekitarnya serta akan mengganggu penampilan fisik dan mengurangi rasa percaya diri si penderita. oleh sebab itu dibuatkan protese obturat…
Ada 3 jenis gigi tiruan sebagian lepasan yang dapat dibedakan menurut bahan basis gigi tiruannya yang pertama adalah gigi tiruan kerangka logam, yang kedua adalah akrilik dan jenis ketiga adalah gigi tiruan dengan bahan nylon thermoplastic yang sering disebut dengan flexi atau valplast. Alasan utama seorang pasien mencari perawatan prostodontik biasanya karena masalah estetik, baik yang di…
Penggunaan gigi tiruan harus selalu diimbangi dengan pembersihan dan perawatan yang baik agar gigi tiruan dapat tetap dipakai dan kesehatan mukosa tetap terjaga.Kekasaran permukaan merupakan tempat perlekatan sisa makanan pada pemakai gigi tiruan. Pada basis gigi tiruan dapat mempermudah sisa makanan dan mikroorganisme seperti bakteri dan jamur lebih mudah melekat. Maka dari itu, tujuan penuli…
Cleft lip and palate suatu celah pada bibir dan langit-langit yang tidak berkembang sempurna selama pertumbuhan janin terbentuk, sehingga menyebabkan berbagai variasi problem yang berhubungan dengan rongga mulut, fungsi bicara. Untuk mengatasi cleft lip and palate salah satunya adalah dibuatkan suatu obturator, yang dapat membantu pembentukan kontur bibir. Feeding obturator merupakan bahan peng…
ABSTRAK Single complete denture merupakan gigi tiruan lengkap lepas baik pada rahang atas atau rahang bawah yang antagonis dengan gigi asli, gigi tiruan tetap, gigi tiruan lepasan , ataupun gigi tiruan lengkap lepasan yang sudah ada. seseorang yang telah kehilangan semua gigi geliginya, akan dapat menghambat fungsi pengunyahan, fungsi fonetik, fungsi estetik. Selain itu pada kasus ini terdapat…
Gigi tiruan sebagian lepasan (GTSL) merupakan suatu gigi tiruan yang menggantikan gigi yang hilang dan jaringan pendukungnya, yang dapat dilepas maupun dipasangkan kembali oleh pemakainya. Gigi tiruan sebagian lepasan (GTSL) telah diterima secara luas sebagai cara untuk menggantikan gigi yang hilang baik akibat karies maupun akibat penyakit periodontal. Ada 3 jenis gigi tiruan sebagian lepasan …
ABSTRAK Gigi memiliki peran yang sangat penting bagi manusia, tanpa gigi beberapa fungsi dapat mnegalami gangguan. Hilangnya gigi dapat mengakibatkan kemampuan menelan dan mencerna makanan berkurang, tapi gangguan terjadi bukan hanya pada proses pengunyahan tetapi juga terhadap seseorang berbicara dan mengucapkan beberapa huruf. Pada kasus kehilanga gigi beberapa baik rahang atas maupun raha…
ABSTRAK Seseorang yang telah kehilangan gigi akan mengalami perubahan-perubahan anatomis,fisiologis, maupun fungsional. Kehilangan gigi salah satunya dapat disebabkan oleh faktor usia, maka perlu dibuatkan gigi tiruan untuk mengembalikan fungsi mengunyah, berbicara,memberikan dukungan otot wajah, dan memperbaiki estetik. Tujuan penulisan karya tulis ilmiah ini adalah untuk mengetahui dan melak…
Gigi memiliki peranan yang sangat penting bagi manusia. Tanpa adanya gigi manusia akan mengalami kesulitan, salah satunya yaitu penurunan efisiensi pengunyahan yang secara tidak langsung dapat berpengaruh pada kesehatan umum seseorang. Masalah ini dapat diatasi dengan cara dibuatkannya Gigi Tiruan Sebagian Lepasan (GTSL). Ekstrusi gigi merupakan pergerakan migrasi vertikal kearah koronal sepanj…
Gigi tiruan lepasan merupakan suatu gigi tiruan yang menggantikan gigi yang hilang dan jaringan pendukungnya, yang dapat dilepas maupun dipasangkan kembali oleh pemakainya. Pada awalnya, pembuatan gigi tiruan sebagian lepasan (GTSL) dibuat dari bahan akrilik dan elemen gigi ready made, tetapi seiring perkembangan bahan nylon thermoplastic basis dapat dibuatkan dari bahan yang bernama Thermosens…