Gizi kurang merupakan salah satu masalah gizi di Indonesia karena prevalensi pada tahun 2018 dimana prevalensi tersebut masih di atas ambang batas WHO yaitu 10%. Salah satu penyebab gizi kurang adalah kurangnya asupan gizi. Oleh karena itu, peningkatan asupan energi dan protein dari produk pangan dibutuhkan dalam usaha untuk menanggulangi gizi kurang. Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan…
Obesitas merupakan kelebihan asupan energi yang lebih tinggi dari yang dikeluarkan, sehingga diubah menjadi lemak tubuh. Secara global, prevalensi obesitas usia 6-12 tahun meningkat dari 6,8% tahun 2016 menjadi 7,8% tahun 2019, sedangkan di Indonesia mencapai 9,2%. Upaya mengatasi obesitas dapat dilakukan dengan meningkatkan asupan protein dan serat. Kacang merah mengandung protein yang dapat m…
Obesitas termasuk ke dalam tiga beban masalah gizi (triple burden malnutrition) karena prevalensi yang terus meningkat dari tahun 2013 hingga 2018 pada remaja kelompok umur 13-15 tahun dan 16-18 tahun. Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan milkshake “Serindah” sebagai sumber serat, mengandung antioksidan dan keasaman pangan yang rendah terhadap mutu organoleptik dan tingkat kesukaan p…
NANDIA NAUTILA “OPTIMALISASI PENAMBAHAN TEPUNG KACANG MERAH DAN TEPUNG HATI AYAM TERHADAP MUTU ORGANOLEPTIK, TINGKAT KESUKAAN, DAN KANDUNGAN ZAT GIZI MILKSHAKE” XII,V BAB, 98 Halaman, 11 lampiran Anemia merupakan kondisi dimana kadar hemoglobin (Hb) dalam darah dibawah normal. Prevalensi anemia di Indonesia menurut kelompok umur 15-24 tahun pada wanita hamil sebesar 84,6% pada tahun 2…
NISRINA PUTRI FURIANDRI “FORMULASI MILKSHAKE “BUKESA” DARI UBI JALAR UNGU, KACANG KEDELAI, DAN TEPUNG DAUN SALAM SEBAGAI PANGAN ALTERNATIF UNTUK PENYAKIT TIDAK MENULAR” xiii, V BAB, 107 Halaman, 31 Tabel, 11 Gambar, 13 Lampiran Flavonoid merupakan salah satu kandungan metabolit sekunder terbanyak yang dikonsumsi manusia sebagai antioksidan yang bersifat melawan radikal bebas, dan…
ABSTRAK JURUSAN GIZI POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTRIAN KESEHATAN JAKARTA II TUGAS AKHIR, 14 JUNI 2019 YUYUN NURMALA MUTU ORGANOLEPTIK DAN TINGKAT KESUKAAN TERHADAP MILKSHAKE UBI JALAR UNGU BAGI PENDERITA DIABETES MELITUS xi, v bab, 59 halaman, 13 tabel, 10 lampiran Diabetes melitus disebabkan karena insulin tidak dapat bekerja secara optimal. Insulin yang tidak dapat bekerja secara optim…