ABSTRAK Pengadukan gipsum dapat dilakukan dengan dua cara yaitu dengan metode manual dan mekanik elektrik. Pada saat mahasiswa/i melakukan kegiatan praktikum di Laboratorium Teknik Gigi khususnya pada saat proses pengadukan gipsum biasanya menggunakan teknik pencampuran secara manual menggunakan tangan. Melihat dari kejadian tersebut penulis ingin merancang alat pengaduk gipsum sederhana denga…
ABSTRAK Kehilangan gigi sebagian maupun seluruhnya dapat mempengaruhi kemampuan pengunyahan, bicara, estetika dan gangguan pada sendi temporo-mandibula. Untuk memperbaiki itu semua dapat dilakukan rehabilitasi dengan menggunakan gigi tiruan, salah satunya adalah frame denture. Di dalam prosedur pembuatan frame denture yang pertama kali dilakukan yaitu persiapan model. Pembuatan model kerja te…
Phosphate bonded investment merupakan bahan pendam yang paling sering digunakan dalam bidang kedokteran gigi karena memiliki sifat tahan terhadap panas untuk mendapatkan mould sewaktu pengecoran logam. Sifat dan karakteristik phosphate bonded investment adalah setting time. Hal yang mempengaruhi setting time phosphate bonded investment di antaranya adalah lama pengadukan yang terdapat dua metod…