Pendahuluan: Banyaknya risiko yang diakibatkan sinar ultraviolet membuat penggunaan tabir surya sangat diperlukan untuk melindungi kulit. Terutama mahasiswi yang memiliki banyak kegiatan di luar ruangan yang mengakibatkan seringnya kulit terpapar oleh sinar ultraviolet dan apabila kulit terpapar dalam jangka waktu yang lama akan menyebabkan sunburn, penuaan dini hingga kanker kulit. Kulit tidak…
Kebugaran jasmani yang baik wajib dimiliki oleh mahasiswa, khususnya mahasiswa semester akhir di perguruan tinggi vokasi jurusan kesehatan yang lebih banyak melakukan kegiatan Praktik Kerja Lapangan (PKL) di pelayanan kesehatan. Namun, hasil penelitian di Poltekkes Tasikmalaya menunjukkan tingkat kebugaran 100% mahasiswa kurang sekali. Banyak faktor yang mempengaruhi tingkat kebugaran seseorang…
ABSTRAK JURUSAN GIZI POLITEKNIK KESEHATAN JAKARTA II TUGAS AKHIR, JUNI 2019 ANANDA JULIANA PRATIWI GAMBARAN STATUS GIZI (TB/U) BERDASARKAN PENGETAHUAN TENTANG STUNTING PADA MAHASISWI TINGKAT 1 POLITEKNIK KESEHATAN JAKARTA II KAMPUS A TAHUN 2019 V BAB, 72 Halaman, 16 Tabel, 1 Gambar, 5 Lampiran Stunting (pendek atau sangat pendek) merupakan salah satu masalah gizi utama di Indonesia. Pada…