INTISARI PROGRAM SARJANA TERAPAN JURUSAN TEKNIK RADIODIAGNOSTIK DAN RADIOTERAPI POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTRIAN KESEHATAN JAKARTA II SKRIPSI, 2019 THESSARIA TIKO ANINDIA ANALISIS KUALITAS CITRA MRI LUMBOSACRAL POTONGAN SAGITTAL DENGAN MENGGUNAKAN SEQUENCE T2 STIR DAN T2 SPAIR DI MAYAPADA HOSPITAL 5 BAB + 29 Halaman + 13 Gambar + 6 Tabel + 9 Lampiran Tujuan dari penelitian ini adalah m…
INTISARI PROGRAM STUDI SARJANA TERAPAN JURUSAN TEKNIK RADIODIAGNOSTIK DAN RADIOTERAPI POLITEKNIK KEMENKES KESEHATAN JAKARTA II. SKRIPSI, 2020 MUHAMMAD MISHBAHUL AZHAR PENATALAKSANAAN MRI LUMBOSACRAL PADA KLINIS HERNIA NUCLEUS PULPOSUS (HNP) DENGAN MENGGUNAKAN 2 SEQUENCE PENEKAN LEMAK DI RUMAH SAKIT SANTOSA BANDUNG KOPO V BAB + 31 Halaman + 21 Gambar + 11 Lampiran Penelitian ini be…
Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan hasil gambaran pemeriksaan MRI Lumbosacral potongan sagital pada posisi pasien supine, ekstensi, dan fleksi dalam memberikan hasil yang optimal dengan kasus HNP. Desain penelitian ini adalah deskriptif-kuantitatif. Penelitian ini dilakukan di bagian Instalasi Radiologi MRI RSUD Tarakan Jakarta Pada bulan April 2018 sampai dengan Mei 2018. Populasi …