Pendahuluan: Minyak Nyamplung di Indonesia hanya dikenal sebagai bahan bakar minyak saja, padahal di luar negeri banyak digunakan sebagai bahan dasar kosmetik. Penelitian melaporkan bahwa minyak nyamplung mengandung asam lemak bebas (asam oleat 35,75%, asam linoleat 29,05%, asam stearat 17,95%, asam palmitat 15,17%). Asam lemak bebas seperti asam linoleat dapat memperbaiki barrier kulit yang ru…