Abstract Penyakit ginjal kronik atau Chronic Kidney Disease (CKD) merupakan satu proses patofisiologis yang akan mengakibatkan kerusakan pada struktur morfologi maupun fungsi ginjal dimana kerusakan yang ditimbulkan bersifat irreversible dan bertahap. Pemeriksaan USG menjadi dasar untuk mengkonfirmasi keadaan sangkaan CKD. Analisis terhadap teknik pemeriksaan dan melihat keterhubungan gambaran…
Penggunaan media kontras dalam beberapa pemeriksaan radiologi tetap mencantumkan hasil laboratorium ureum dan kreatinin sebagai syarat dilakukannya pemeriksaan seperti BNO-IVP. Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh ureum dan kreatinin terhadap nilai pixel ginjal fase nephrogram pemeriksaan BNO-IVP di Instalasi Radiologi Rumah Sakit Syarif Hidayatullah pada Januari - Februari 2022. Jeni…
Penelitian ini mengambil tema USG Ginjal dengan kasus Chronic kidney disease, Ginjal merupakan organ yang berguna menjaga komposisi darah dengan mencegah menumpuknya limbah dan mengendalikan keseimbangan cairan dalam tubuh. Resiko Chronic kidney disease terjadi pada orang yang memiliki tekanan darah tinggi, menderita diabetes, dan mempunya hubungan keluarga yang mengidap Chronic kidney disea…
ABSTRAK JURUSAN GIZI POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES JAKARTA II Tugas Akhir, Juli 2020 HELEN ESRA DEBORA HUBUNGAN ASUPAN PROTEIN, KALIUM DAN STATUS GIZI (SUBJECTIVE GLOBAL ASSESSMENT) DENGAN KADAR KREATININ PADA PASIEN GAGAL GINJAL HEMODIALISIS DI KLINIK HEMODIALISA PANDAONI MEDIKA JAKARTA TIMUR 2020 xvi, V BAB, 79 halaman, 8 tabel, 3 gambar, 1 bagan, 2 grafik, 8 lampiran Latar Belakang: Pe…
INTISARI PROGRAM STUDI SARJANA TERAPAN TEKNIK RADIODIAGNOSTIK DAN RADIOTERAPI POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN JAKARTA II SKRIPSI, 2018 MUHAMAD SYAIFUL ALWI HUBUNGAN KADAR KREATININ DI ATAS NORMAL TERHADAP KETEBALAN KORTEKS DAN PARENKIM PADA USG GINJAL DENGAN KASUS CHRONIC KIDNEY DISEASE DI RSUD CENGKARENG JAKARTA xiii V Bab + 43 Halaman + 20 Gambar + 17 Tabel + 6 …