Menurut Riskesdas tahun 2018, prevalensi Hipertensi berdasarkan Diagnosis Dokter di wilayah Jakarta Selatan sebesar 10,92%. Selain itu, prevalensi Hipertensi berdasarkan hasil pengukuran penduduk usia > 18 tahun di wilayah Jakarta Selatan yaitu 29,93%. Pada wilayah provinsi DKI Jakarta, prevalensi hipertensi pada penduduk umur > 18 tahun tepatnya pada usia 18 – 24 tahun (dewasa muda) yaitu 12…
Diabetes melitus (DM) merupakan suatu kelompok penyakit metabolik dengan kondisi medis berupa peningkatan kadar glukosa darah melebihi normal yang terjadi karena kelainan sekresi insulin, kerja insulin atau keduanya. Data morbiditas lansia di wilayah Jakarta Selatan tahun 2020 menyatakan 12,78% populasi lansia menderita diabetes melitus. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui besar faktor ri…
ABSTRAK SARJANA TERAPAN GIZI DAN DIETETIKA JURUSAN GIZI POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES JAKARTA II SKRIPSI, JUNI 2022 SHABRINA APRILIANTINI ISMAIL “HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP TERHADAP KONSUMSI GULA, GARAM, LEMAK DENGAN KONSUMSI GULA, GARAM, LEMAK PADA MAHASISWA SARJANA TERAPAN GIZI POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN JAKARTA II” x, V BAB, 73 Hala…