Limbah cair medis merujuk kepada limbah berbentuk cair yang mengandung zat beracun, seperti bahan kimia anorganik. Jika limbah ini, yang mencakup air bilasan yang mengandung darah atau cairan tubuh, dibuang secara langsung ke saluran pembuangan umum tanpa pengelolaan yang memadai, dapat menyebabkan bau yang tidak “enak” dan mencemari lingkungan. Lebih dari itu, limbah tersebut dapat…