Alat terapi leher merupakan alat yang digunakan untuk mengurangi rasa sakit pada bagian leher. Penulis karya tulis ini bertujuan untuk dapat membuat alat terapi dengan lebih aman dan nyaman. Alat ini dibuat dengan memerhatikan keakurasian suhu, waktu dan dilengkapi tombol safety pasien. Prinsip kerja alat ini ialah mengatur suhu dan waktu yang dibutuhkan pasien setelah diatur maka alat terapi i…