ABSTRAK Sekar Dewi Safitri, “Analisa Pengaruh Pemeliharaan Service Contract dan tidak Service Contract Terhadap Usia Pakai Fiber Optik pada Alat Gastroscope di beberapa Rumah Sakit di Indonesia”, di bawah bimbingan Ir. H. Budhiaji, MM, 2018, 54 halaman + xv + 6 lampiran Gastroskop merupakan salah satu alat kesehatan mutakhir belakangan ini yang berfungsi untuk melakukan diagnosa atau tind…