TSAMARA ZAHRA FREKUENSI KONSUMSI MAKANAN JAJANAN, AKTIVITAS FISIK TERHADAP KEJADIAN STATUS GIZI ANAK SEKOLAH DASAR KELAS V DAN VI SDN WILAYAH PERKOTAAN 5 BAB, 77 Halaman, 15 Tabel, 1 Gambar, 8 Lampiran Masa usia sekolah dasar disebut juga masa intelektual, karena keterbukaan dan keinginan anak untuk mendapat pengetahuan dan pengalaman. Status gizi anak bergantung pada pemberian gizi d…