ASI eksklusif pada usia 0-6 bulan, dari hasil tersebut diperoleh bahwa dari 95% ibu yang menyusui hanya 5% ibu yang memberikan ASI eksklusif (WHO, 2011). Penelitian dilakukan pada tanggal 23 April 2018-11 Juni 2018. Bertempat wilayah kerja Puskesmas Cempaka putih barat Jakarta Pusat. Pengambilan data dibantu oleh ibu kader Posyandu 1-20 yang tersebar di 13 RW Kelurahan Cempaka Putih Barat.