Penularan penyakit pada manusia dapat melalui beberapa media penularan seperti air, udara, tanah makanan dan minuman serta vektor. Penularan penyakit pada manusia melalui vektor penyakit berupa serangga dikenal sebagai arthropodborne disease atau sering juga disebut vectorborne disease. Penyakit vectorborne disease misalnya DBD yang disebabkan oleh nyamuk Aedes aegypti. Diperlukan upaya untuk m…
ABSTRAK Uji Aktivitas Antibakteri Kombinasi Ekstrak Etanol Daun Belimbing Wuluh (Averrhoa bilimbi L.) dan Daun Alpukat (Persea americana Mill.) Terhadap Staphylococcus epidermidis Dengan Metode Difusi Cakram Oleh Putri Farah E.M P2.31.39.0.15.068 Pendahuluan: Penyakit infeksi yaitu penyakit yang ditularkan dari satu orang ke orang lain melalui mikroorganisme seperti bakteri, virus, parasit…