Receive bandwidth merupakan rentang frekuensi dalam satu citra MRI. Parameter receive bandwidth dapat menghasilkan adanya perbedaan nilai SNR dan CNR pada pemeriksaan MRI. Karena, mengurangi receive bandwidth akan menurunkan noise, namun akan meningkatkan nilai SNR dan CNR. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis perbedaan nilai SNR dan CNR yang dihasilkan pada pemeriksaan MRI Cervicalsequenc…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh variasi ‘b’ value pada teknik Diffusion Weighted Imaging terhadap kualitas citra MRI Pelvis dengan kasus kanker Cervix di Rumah Sakit Kanker Dharmais. Desain penelitian bersifat kuantitatif deskriptif dengan metode observasi. Populasi penelitian ini adalah seluruh pasien yang melakukan pemeriksaan MRI Pelvis dengan kasus kanker Cervix pa…
YEPLAN NASRI PENGGUNAAN SEQUENCE DWI “b” VALUE DALAM PEMERIKSAAN MRI ORBITA PADA KASUS CA KISTIK ADENOID LACRIMAL GLAND V Bab + 48 Halaman + 18 Gambar+7 Lampiran Pendahuluan : Karsinoma kistik adenoid (ACC) dari kelenjar lakrimal adalah keganasan ekstrakonal yang biasanya berasal dari lobus orbital kelenjar lakrimal. Pada pemeriksaan MRI kasus tumor biasanya di lakukan penggunaan DWI “…
INTISARI PROGRAM STUDI TEKNOLOGI RADIOLOGI PENCITRAAN, PROGRAM SARJANA TERAPAN JURUSAN TEKNIK RADIODIAGNOSTIK DAN RADIOTERAPI POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN JAKARTA II SKRIPSI, 2020 WAHDINI HANIFAH ANALISIS VARIASI RECEIVE BANDWIDTH PADA PEMERIKSAAN MRI KNEE DENGAN SEQUENCE PROTON DENSITY WEIGHTED FAST SPIN ECHO xiv + V BAB + 42 halaman + 14 gambar + 5 tabel + 3 lampiran …
RIFNA MUTHMAINNAH Kesesuaian Gambaran Diffusion Weighted Image (DWI), Fluid Attenuated Inversion Recovery (FLAIR), dan Arterial Spin Labeling (ASL) dalam Penegakkan Diagnosis Cerebrovascular Disease (CVD) di Rumah Sakit Pusat Otak Nasional xiv + V BAB + 39 halaman + 15 gambar + 11 tabel + 6 lampiran MRI Brain merupakan penunjang diagnosis yang mampu mendeteksi dini stroke. Adapun sequenc…
NOVA ARIESTA PRAMANDA PENGARUH VARIASI “b” VALUE DWI TERHADAP KUALITAS CITRA MRI PELVIS PADA PASIEN KANKER SERVIKS DI RUMAH SAKIT PUSAT KANKER DHARMAIS Xiv, V BAB, 38 Halaman, 17 Gambar, 8 Tabel Penelitian ini bertujuan untuk menentukan nilai paling optimal diantara penggunaan sequence DWI pada variasi nilai b400, b600 dan b800 pada MRI Pelvis dengan klinis kanker serviks pada potongan …