Blood Warmer merupakan alat penunjang Kesehatan yang berfungsi untuk menghangatkan darah pada proses transfusi darah agar suhu yang masuk ke tubuh pasien mencapai suhu optimal pada tubuh manusia(36°C-39°C).gejala hipotermia terjadi pada transfusi bila mana suhu darah yang masuk ketubuh pasien lebih rendah dari suhu tubuh pasien,Alat Blood warmer dibutuhkan bila terjadi transfusi pada pasca pe…