Natalia, Analisis Senyawa Volatil dari Ekstrak Etanol Daun Kirinyuh (Chromolaena odorata L.) secara Gas Chromatography – Mass Spectroscopy (GC-MS), dibawah bimbingan Silvester Maximus Tulandi, S.Farm., M.Si. dan Priyanto Dwi Nugroho, M.Si., 2022. Senyawa volatil merupakan metabolit sekunder yang di produksi oleh tumbuhan dan bersifat mudah menguap. Senyawa volatil memiliki p…