Latar Belakang. Gigi merupakan salah satu organ tubuh yang memiliki fungsi yang penting bagi tubuh. Gigi yang rusak, tidak teratur susunannya, ataupun yang hilang bisa berdampak pada kesehatan. Hal serupa dapat pula terjadi pada pasien-pasien yang sudah kehilangan gigi.1-4 Kehilangan gigi dapat mengakibatkan terganggunya beberapa fungsi, yakni fungsi pengunyahan, bicara, dan estetik.2 Apabila g…