Dengan jumlah penduduk yang terus bertambah di kota – kota besar seperti kota Tangerang maka sampah yang dihasilkan pun semakin banyak dan beragam. Menjadikan sampah menjadi permasalahan yang kompleks dan masih terus saja terjadi sampah dengan saat ini karena dengan tidak adanya pengelolaan sampah yang baik, dapat menyebabkan dampak yang negatif untuk masyarakt maupun lingkungan. Dari hasil o…
Ditinjau keadaan TPS di Pasar Induk Kramat Jati, tumpukan sampah sayuran dan buah yang menumpuk dengan volume yang banyak. Sampah sayuran dan buah merupakan bahan buangan yang biasanya dibuang secara open dumping tanpa pengelolaan lebih lanjut akan meninggalkan gangguan lingkungan dan bau tidak sedap. Penelitian ini bersifat eksperimen dilakukan dengan bahan bioaktivator kompos cair berupa…
INTISARI PROGRAM STUDI KESEHATAN LINGKUNGAN PROGRAM DIPLOMA SANITASI KESEHATAN LINGKUNGAN KARYA TULIS ILMIAH 2020 Fatayah Mustakaweny Gunawan Uji Coba Perbedaan Pemberian Bioaktivator MOL Limbah Cangkang Kerang Hijau (Perna viridis L) Dan Bioaktivatore EM4 Terhadap Karakteristik Fisik Kompos Padat Sampah Bayam Tahun 2020 VIII Bab + 78 Halaman + 8 Gambar + 11 Tabel + 8 Lampiran RIN…
INTISARI PROGRAM STUDI KESEHATAN LINGKUNGAN PROGRAM AHLI MADYA KESEHATAN LINGKUNGAN POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN JAKARTA II KARYA TULIS ILMIAH, 2020 Erfin Syahrullah, 2020 Uji Coba Pemanfaatan Kompos Padat Sampah Daun Mahoni Kering (swietenia macrophylla) Menggunakan Mikrooganisme Lokal (MOL) Limbah Kulit Udang Windu (penaues monodon) dan EM-4 Tahun 2020 VIII Bab + 18 Halaman + 8 …