Gigi tiruan Jembatan adalah suatu protesa sebagian yang dilekatkan secara tetap pada satu atau lebih dari satu gigi penyangga dan mengganti satu atau lebih dari satu gigi atau geraham yang hilang. Untuk meningkatkan dukungan suatu gigi tiruan cekat mahkota dan jembatan seringkali dibutuhkan rest tambahan. Salah satu rest tambahan tersebut adalah rest oklusal. Proses pembuatan bridge metal a…