Asam urat adalah hasil dari katabolisme purin yang berbentuk kristal. Jika zat purin dalam tubuh berlebihan maka ginjal sudah tidak mampu mengeluarkannya sehingga terjadi penumpukkan purin dalam tubuh sehingga terbentuklah asam urat. Menjadi tua (menua) merupakan suatu proses menghilangnya kemampuan jaringan untuk memperbaiki diri secara perlahan-lahan dan mempertahankan struktur dan fungsi nor…
ABSTRAK POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES JAKARTA II JURUSAN GIZI Tugas Akhir, Juli 2020 UTARI ASTUTI Hubungan Asupan Makanan yang Mengandung Purin Tinggi dan Konsumsi Cairan Terhadap Kadar Asam Urat pada Lansia di Posyandu Lansia Teratai 05 Sunter Muara Jakarta Utara XIV, V BAB, 69 Halaman, 12 Tabel, 2 Gambar, 4 Lampiran Penyakit asam urat atau biasa dikenal sebagai gout arthritis m…