Karya Tulis Ilmiah
Analisa Spuit terhadap Kinerja Alat Syringe Pump melalui Hasil Keakurasian Flowrate
ABSTRAK
Nurul Fadhilah, “Analisa Spuit terhadap Kinerja Alat Syringe Pump melalui Hasil Keakurasian Flowrate” dibawah bimbingan Ir. H. Budhiaji, MM., 2018, … halaman + … +…
Syringe pump lat yang digunakan untuk memasukkan cairan ke dalam tubuh pasien, cairan yang dimasukkan dalam jumlah tertentu dengan jumlah maksimal 60 ml melalui intravena penderitayang dilakukan secara terus menerus dalam jangka waktu tertentu.
Hal yang menjadi perhatian utama dalam pengembangan syringe pump adalah keakurasian flowrate cairan. Untuk mendapat nilai akurasi yang sesuai dengan spesifikasi alat dapat diperoleh dengan kegiatan adjustment yang benar dan dilakukan nilai pengujian akurasi flowrate-nya. Pengujian dilakukan pada 8 disposible spuit yang berbeda merk untuk diketahui tingkat akurasi flowrate-nya. Pengujian dilakukan di salah satu Rumah Sakit di Jakarta.
Hasil pengujiannya disajikan dalam bentuk tabel sehingga diharapkan dapat memudahkan pembacanya.
Tidak tersedia versi lain