Karya Tulis Ilmiah
Profil Peresapan Anthihiperlipidemia Di Poliklinik Executive RS. Hermina Daan Mogot Periode Oktober – Desember 2021
Pendahuluan : Dislipidemia merupakan kondisi tidak menular yang dapat berdampak buruk hingga menyebabkan kematian. Dislipidemia dapat menyebabkan penyakit jantung koroner (PJK) dan stroke
Tujuan : untuk mengatahui profil peresepan Antihiperlipidemia di Poliklinik Executive RS Hermina Daan Mogot Periode Oktober – Desember 2021
Metode : deskriptif Kuantitatif dengan mengumpulkan data Antihiperlipidemia di Poliklinik Executive RS Hermina Daan Mogot Periode Oktober – Desember 2021
Hasil dan Kesimpulan : Berdasarkan usia pasien yang paling banyak yaitu < 65 tahun sebanyak 83 resep (82,2 %). Berdasarkan jenis kelamin lebih banyak diberikan pada pasien laki – laki dibandingkan dengan perempuan yaitu 58 resep (57,4%). Berdasarkan Antihiperlipidemia tunggal yang banyak di resepkan didapat hasil terbanyak yaitu Atorvastatin 20 mg 51 resep dengan presentase (50,50 %).Berdasarkan Kombinasi antihiperlipidemia di dapat hasil terbanyak yaitu kombinasi atorvastatin + fenofibrate 8 lembar resep dengan presentase ( 7,92
%). Berdasarkan Antihiperlipidemia dengan merek dagang terbanyak yaitu Fastor 20 mg sebanyak 30 resep ( 29,7 % ).Berdasarkan jenis obat degeneratif lain yang di resepkan bersama antihiperlipidemia terbanyak adalah obat kardiovascular sebanyak 43 jenis ( 45,26% )
Kata Kunci : Antihiperlipidemia, Rumah Sakit Hermina Daan Mogot.
Tidak tersedia versi lain