Skripsi
Analisis Implementasi Proteksi Radiasi Terhadap Efek Radiasi Sinar – X di Unit Radiologi Rumah Sakit Medika Permata Hijau
Bagaimana implementasi proteksi radiasi terhadap efek radiasi sinar – x di unit radiologi rumah sakit medika permata hijau. Bagaimana mencegah dan meminimalisir radiasi yang dipaparkan alat sinar-x terhadap pekerja radiologi. Tujuan penelitian ini adalah mengkaji cara mencegah dan meminimalisir dampak radiasi pada pekerja radiologi di Rumah Sakit Medika Permata Hijau danmengkaji peralatan protektif radiasi yang di gunakan dan mengkaji gambaran tata letak ruangan dan alat sinar-x dan mengkaji kajian pemantauan dosis radiasi, baik bagi pekerja radiasi maupun ditempat kerja. Berdasarkan hasil analisis data yang sudah penulis jabarkan, didapatkan kesimpulan bahwa ada pengaruh pengaruh peralatan protektif radiasi dan pemantauan dosis radiasi terhadap pekerja radiologi dan petugas radiasi Rumah Sakit Medika Permata Hijau telah mengetahui dan menggunakan peralatan protektif radiasi yang di gunakan dengan baik serta melakukan pemantauan dosis radiasi bagi pekerja radiasi.
Kata Kunci : Implementasi Proteksi Radiasi Terhadap Efek Radiasi Sinar – X di Unit Radiologi Rumah Sakit Medika Permata Hijau, Radiologi, Sinar-x, Peralatan Protektif Radiasi
Tidak tersedia versi lain