Skripsi
Analisis Perbandingan Dosis Terhadap Organ at Risk (OAR) Dan Kurva Isodosis Dengan Teknik Penyinaran 3D-CRT Dan IMRT Pada Kasus Kanker Payudara Di Rumah Sakit Pusat Kanker Nasional Dharmais
REZKY TIA ADHAWYAH
ANALISIS PERBANDINGAN DOSIS TERHADAP ORGAN AT RISK (OAR) DAN KURVA ISODOSIS DENGAN TEKNIK PENYINARAN 3DCRT DAN IMRT PADA KASUS KANKER PAYUDARA DI RUMAH SAKIT PUSAT KANKER NASIONAL DHARMAIS
5 BAB, 59 Halaman, 21 Gambar, 14 Tabel, 4 Lampiran
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perbedaan dosis Organ at Risk dan kurva isodosis yang di terima pasien dengan kasus kanker payudara yang menggunakan teknik 3DCRT dan IMRT di Rumah Sakit Pusat Knker Dharmais tujuannya untuk mengetahui teknik penyiunaran manakah yang lebih baik pada kasus kanker payudara.
Desain penelitian ini menggunakan deskriptif kualitatif, dilakukan di department Rumah Sakit Pusat Kanker Nasional Dharmais mulai bulan Ferbuari 2021 – Mei 2021dengan populasi pasien yang menderita kanker payudara sebanyak 8 pasien, dengan sampel penelitian data sekunder.
Hasil penelitian ini adalah dari 3 Organ at Risk dan kurva isodosis dari teknik penyinaran 3DCRT dan IMRT pada kasus kanker payudara pada hasil penelitian penulis dapat menyimpulkan bahwa teknik IMRT lebih baik dibandingkan teknik 3DCRT
Kata kunci : 3DCRT dan IMRT, Kanker payudara, Radioterapi
Daftar bacaan : 1 buah buku dan 33 jurnal
Tidak tersedia versi lain