Skripsi
Rancang Bangun Polysomnograph sebagai Alat Diagnosis Sleep Apnea
ABSTRAK
Sleep apnea,
salah satu gangguan tidur adalah timbulnya episode abnormal pada
frekuensi napas yang berhubungan dengan penyempitan saluran napas atas pada
keadaan tidur, dapat berupa henti napas ( apnea ) atau menurunnya ventilasi
hypopnea ). Hal ini menyebab kan penderita tidak bisa bernapas selama beberapa
waktu. Oleh karena itu diagnosis dan perawatan dini terhadap penyakit sleep apnea
akan membantu penderita untuk meningkatkan ku alitas tidurnya . Hal ini membuat
penulis ingin membuat alat Poly somnograph deng an parameter pola aliran udara
napas, thoracic effort detak jantung, dan saturasi oksigen (SPO2) untuk memantau
episode sleep apnea pada pasien serta menggunakan Microsoft Excel untuk
mengolah dan menyajikan data . Komponen utama dalam pembuatan alat adalah
Arduino Nano, Sensor MPX5010DP, MAX30100, P iezoelectric , Modul Micro SD
TF, dan RTC DS3231SN. Hasil pengujian dan analisa fungsi alat menunjukkan
keakurasian pembacaan nilai tekanan udara sebesar 90 %%, pembacaan nilai detak
jantung sebesar 97.9 %%, da n pembacaan nil ai saturasi oksigen sebesar 99.1 Dengan
h asil pengujian pola aliran udara napas dan thoracic effort menunjukkan hasil yang
sesuai dengan k ondisi yang diujikan
Kata
Kunci : Sleep Apnea , Apnea , Hypopnea Polysomnograph , Uji Tidur
Tidak tersedia versi lain