Skripsi
Simulasi Otomatisasi Pengaturan kV Dan mAs Berdasarkan Tebal Objek Pada Pesawat Rontgen Konvensional
Adi Santoso, “ Simulasi Otomatisasi Pengaturan kV dan mAs berdasarkan Tebal Objek
Pada Pesawat Rontgen Konvensional” dibawah bimbingan Hj. Suharyati, ST. M,Si 2016
Sangat cepatnya perkembangan teknologi pada bidang alat kesehatan sehingga
memudahkan dalam melakukan pelayanan kesehatan. Salah satu contoh sistem
pengaturan otomatis pemilihan kV dan mAs berdasarkan tebal objek pada peralatan
radiologi sehingga memudahkan radiographer dalam mengatur tanpa memutar
selector kV dan mAs. Sistem ini digunakan untuk mengatur besaran kV dan mAs
secara proporsional sehingga tidak melebihi dosis radiasi yang dihasilkan. Sistem
seperti ini dinamakan Autometic Exposure Control (AEC). Berdasarkan table rule
of thumb setiap penambahan atau pengurangan 1 cm ketebalan objek maka
pengaturan kV mengalami kenaikan atau pun penurunan besaran sebesar 2kV.
Dengan pemilihan mA yang tetap dan second (s) yang berbeda sesuai dengan mode
pemotretan.
Kata kunci : (AEC), pesawat rontgen, kV dan mAs.
Tidak tersedia versi lain