Karya Tulis Ilmiah
Uji Angka Lempeng Total (ALT) dan Most Probable Number (MPN) Coliform Pada Depot Air Minum Isi Ulang di Wilayah Kelurahan Harapan Jaya, Bekasi Utara
Pendahuluan : Air merupakan unsur yang paling penting di dalam kehidupan. Air memegang peranan penting dalam kehidupan manusia. Penyediaan air minum yang bersih dan memadai merupakan hal yang penting dalam kehidupan. Tingginya kebutuhan masyarakat akan air minum dan perkembangan teknologi dalam kehidupan menjadi salah satu faktor pengolahan depot air minum isi ulang (DAMIU).
Metode : Penelitian menggunakan metode deskriptif yaitu melalui pengujian ALT dan MPN Coliform dilakukan sebanyak tiga kali pengulangan. Sampel yang digunakan adalah air minum isi ulang yang ditetapkan berdasarkan kriteria inklusi.
Tidak tersedia versi lain