Skripsi
TINJAUAN SANITASI PASAR DAN TINGKAT KEPADATAN LALAT DI PD PASAR JAYA PASAR MINGGU TAHUN 2023
Pasar adalah tempat berdagang bagi penjual, dan tempat membeli bagi pembeli atau
konsumen. Di pasar pembeli maupun penjual kemudian melakukan transaksi dan
mudah digunakan membuat kantong plastik menjadi bagian hidup manusia. Sanitasi
pasar adalah usaha pengendalian melalui kegiatan pengawasan dan pemeriksaan
terhadap pengaruh-pengaruh yang ditimbulkan oleh pasar yang erat hubungannya
dengan timbul atau merabaknya suatu penyakit. Selain itu, pasar kerap menjadi tempat
perkembangbiakan binatang penular penyakit atau vektor seperti kecoa, lalat, tikus.
Pasar yang sanitasinya tidak baik akan berdampak bagi kesehatan.
Judul penelitian ini adalah “Tinjauan Sanitasi Pasar dan Tingkat Kepadatan
Lalat di PD Pasar Jaya Pasar Minggu Jakarta Selatan Tahun 2023” tujuan dari
penelitian ini adalah meninjau langsung sanitasi dan tingkat kepadatan lalat di PD
Pasar Jaya Pasar Minggu Jakarta Selatan Tahun 2023.
Jenis penelitian yang dilakukan oleh penulis ini adalah deskriptif merupakan penelitian
tinjauan sanitasi dan pengukuran tingkat kepadatan lalat di PD Pasar Jaya Pasar
Minggu. Dan pada penelitian ini akan dilakukan pengukuran kepadatan lalat dan
cheklist
Tidak tersedia versi lain