Latar Belakang Penelitian ini mengambil tema Magnetic Resonance Spectroscopy pada klinis meningioma. Pemeriksaan MRI advance, seperti Magnetic Resonance Spectroscopy (MRS), digunakan dengan pemeriksaan MRI untuk diagnosis tumor otak, maka pemeriksaan MRI akan menghasilkan gambar yang lebih informatif. Tujuan Penelitian ini adalah menganalisis pemeriksaan Magnetic Resonance Spectroscopy pada kl…