Pendahuluan : Teknik aseptis dapat diartikan sebagai metode kerja yang dapat meminimalkan terjadinya kontaminasi mikroorganisme dan menekan risiko terpaparnya tenaga farmasi. Teknik ini digunakan dalam pencampuran sediaan steril sitostatik dan non sitostatik. Penggunaan teknik aseptik dilakukan untuk meminimalisir terjadinya kontaminasi yang berpotensi memberikan dampak negatif bagi pasien. Pe…