ABSTRAK Tantri Adi Wicaksono, ”Alat Pengukur Panjang dan Suhu Tubuh Bayi Berbasis Arduino Uno”, dibawah bimbingan Ir. H. Andy Sambiono, M.Kes, 2019, 43 halaman + lampiran. Alat pengukur panjang dan suhu tubuh bayi ini akan sangat bermanfaat bagi para pengguna. Oleh karena itu, dalam penelitian ini, dirancang dan direalisasikan suatu alat ukur yang sekaligus dapat mengukur panjang tubuh dan…