Sampah masih menjadi masalah utama pada lingkungan. Hal ini dikarenakan masyarakat tidak melakukan penanganan sampah yang sesuai dengan peraturan yang ada. Penelitian ini bersifat deskriptif dengan judul “Penanganan Sampah Pada Tahap Pewadahan dan Tahap Pengumpulan di Pasar Kranggan Mas Kota Bekasi Tahun 2022.” bertujuan memberikan gambaran umum mengenai penanganan sampah pada tahap pewa…