Pendahuluan: Kulit kering pada tumit kaki ditandai dengan terdapat garis-garis seperti retak atau pecah dan berwarna kehitaman, kulit terasa kasar dan kering. Sediaan yang dapat digunakan dalam proses perawatan kulit kering adalah pelembab. Krim pelembab yang diujikan mengandung papain dikombinasikan dengan VCO. Papain diperoleh dari getah buah pepaya, papain dapat menghaluskan kulit da…