Kanker nasofaring adalah jenis keganasan yang menduduki tempat ketiga dengan pasien yang memperoleh pengobatan radiasi di pusat radioterapi di Indonesia. Sebelum melakukan radioterapi, dilakukan verifikasi. Verifikasi pergeseran di simulator dan verifikasi di pesawat LINAC. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis pergeseran titik koordinat X, Y, Z dengan perbandingan verifikasi antara di Simul…