RINGKASAN Tuberkulosis adalah suatu penyakit infeksi menular yang disebabkan bakteri Mycobacterium tuberculosis, yang dapat menyerang berbagai organ, terutama paru-paru. Menurut Profil Kesehatan Indonesia tahun 2018, Provinsi Banten merupakan provinsi ke – 6 tertinggi ditemukannya kasus TB Paru yaitu sebesar 13.8737 kasus. Berdasarkan data dari Dinas Kesehatan Kabupaten Lebak, kejadian T…