Infor. Bahasan : Profesi perawat gigi yang khususnya menangani pasien dengan keluhan penyakit gigi dan mulut, diharapkan dapat bekerja secara professional. Untuk itu diperlukan pemahaman konsep etika dan hukum kesehatan agar terbentuk karakter pribadi, jujur, bisa dipercaya, ramah, ikhlas, teliti dalam bekerja, penuh tanggung jawab dan disiplin. Modul ini menguraikan sejarah perkembangan etika…