Partial denture atau gigi tiruan sebagian lepasan merupakan jenis gigi tiruan yang diindikasikan pada pasien yang kehilangan beberapa gigi aslinya. Thermoplastic acetal memiliki elastisitas dan ketahanan yang cukup tinggi sehingga memungkinkan penggunaannya dalam pembuatan retensi, connector, dan elemen pendukung untuk gigi tiruan sebagian lepasan. Thermoplastic acetal dapat digunakan pada pasi…