Berdasarkan observasi yang telah dilakukan pada bulan Februari oleh penulis, penulis melihat ada beberapa masalah yang terdapat di Perumahan Kavling Sawah Indah Kelurahan Marga Mulya, Kecamatan Bekasi antara lain belum dilakukan pemisahan khusus antara sampah organik dan sampah anorganik, menggunakan tempat sampah yang terbuka, TPS berlokasi didekat pemukiman warga dengan kondisi tidak memiliki…