ABSTRAK Muh. Egy Nurhardiyanto : P2.31.38.1.14.060 “PERANCANGAN TENSIMETER DIGITAL MENGGUNAKAN WIRELESS BLUETOOTH HC-05 BERBASIS ARDUINO ” dosen pembimbing Bapak Agus Komarudin, ST, MT. DIV. Teknik Elektro Medik. Politeknik Kesehatan Kemenkes Jakarta II. 2019 Alat diagnostik tensimeter adalah alat medis yang digunakan untuk mengukur tekanan darah untuk mengetahui sistolik dan diastol…