Menurut Departemen Kesehatan Republik Indonesia (2003) debu adalah partikel kecil yang dihasilkan oleh proses mekanis. Jadi pengertian debu adalah partikel berukuran kecil sebagai hasil dari proses alami dan mekanis. Keberadaan debu di Industri dapat menimbulkan dampak terhadap kesehatan, salah satu dampak debu terhadap kesehatan adalah kepada sistem pernafasan yang menyebabkan gangguan sal…