Teknologi yang digunakan untuk pemeriksaan radiografi rata-rata masih menggunakan pengaturan manual dalam menentukan besaran kV untuk menentukan dosis radiasi pada pasien yang akan melakukan pemeriksaan radiografi. Hal ini dinilai kurang efisien mengingat dosis radiasi pada setiap pasien berbeda-beda. Penulisan karya tulis ini bertujuan untuk dapat merancang dan membuat rancang bangun otomatis…